Mahasiswa Sasing Unimus Juara 3 Poetry Writing and Reading
Selamat kepada mahasiswa S1 Sastra Inggris Eka Wirawan Hulu, telah meraih Juara 3 pada perlombaan Poetry writing and reading di Binus University (National English Competition 2023). Semoga prestasi dapat dipertahankan…